Dibuat pada:21 Jul 2025 14:48Waktu baca 15 menit

Apakah Motor Matic, Termasuk Motor Ramah Lingkungan?

πŸ’­ Deskripsi Singkat:
Kendaraan ramah lingkungan atau Go Green merupakan kendaraan yang dirancang untuk meminimalisir dampak negatif terhadap lingkungan. Dengan menggunakan motor listrik dapat menjadi salah satu solusinya.

Navigasi

*Klik teks berwarna merah untuk menuju poin-poin perbandingan

Efisiensi & Emisi Motor Matic, Layak Disebut Go Green

Kendaraan ramah lingkungan atau Go Green merupakan kendaraan yang dirancang untuk meminimalisir dampak negatif terhadap lingkungan. Seperti, emisi gas buang yang rendah serta efisiensi energi terhadap konsumsi bahan bakar yang digunakan.

Pada Oktober 2018, Pemerintah Indonesia mulai memberlakukan standar emisi Euro 4 bagi kendaraan bermotor tipe baru kategori M, N, dan O (M: kendaraan mengangkut penumpang, N: kendaraan mengangkut barang, dan O: kendaraan gandengan) serta kendaraan berbahan bakar bensin yang sedang diproduksi. 

Sedangkan untuk kategori L atau sepeda motor, masih mengusung standar emisi Euro 3 yang mulai diberlakukan pada bulan Agustus 2015, khususnya bagi kendaraan dengan kapasitas mesin di atas 50 cc.

Selanjutnya dalam "Peraturan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Republik Indonesia Nomor 8 Tahun 2023" yang resmi diundangkan pada 14 Agustus 2023, memiliki pembaruan aturan bahwa setiap kendaraan bermotor dengan kategori M, N, O, dan L wajib memenuhi ketentuan uji emisi (tanpa informasi harus memenuhi EURO 3 atau 4). Adapun parameter uji emisi yang digunakan dalam peraturan ini terbatas pada kandungan karbon monoksida (CO), hidrokarbon (HC), serta tingkat kepekatan asap (opasitas).

Standar Uji Emisi Pada Peraturan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Republik Indonesia Nomor 8 Tahun 2023

Menurut Sekretaris Umum Asosiasi Industri Sepeda Motor Indonesia (AISI) Hari Budianto bersama dengan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK), untuk emisi kendaraan kategori L sedang dalam persiapan pembahasan penerapan Euro 4. Hal ini dilakukan untuk tahapan lanjutan menuju kualitas udara yang lebih bersih dan sehat.


Kini dengan mengikuti dengan peraturan uji emisi yang berlaku dari Pemerintah, setiap motor matic Honda generasi baru telah dipastikan lolos uji tipe kendaraan bermotor termasuk uji emisi sebelum resmi dipasarkan ke masyarakat.


Hal tersebut dikuatkan juga melalui "Keputusan Menteri Perhubungan Nomor 9 Tahun 2004 tentang Pengujian Kendaraan Bermotor," proses uji tipe merupakan syarat wajib untuk mendapatkan izin produksi dan distribusi, dan di dalamnya mencakup pengujian terhadap ambang batas emisi gas buang sesuai regulasi yang ditetapkan Pemerintah.


Dengan adanya peningkatan standar emisi ini, diharapkan dapat mengurangi dampak negatif kendaraan bermotor terhadap lingkungan, terutama dalam hal polusi udara.


Selain peningkatan standar emisi, efisiensi bahan bakar juga dapat membantu mengurangi karbon individu, karena konsumsi bahan bakar yang lebih rendah secara langsung berarti emisi CO2 yang lebih sedikit. Berikut daftar bahan bakar per series motor Matic Honda:

SeriesBahan Bakar
All New Beat 63 km/l setara 0,016 l/km
Scoopy61,9 km/l setara 0,016 l/km
Genio59,1 km/l setara 0,017 l/km
Vario 12559,5 km/l setara 0,017 l/km
Vario 16046,9 km/l setara 0,021 l/km
PCX 16042,2 km/l setara 0,024 l/km
Stylo 16047 km/l setara 0,021 l/km
ADV 16045 km/l setara 0,022 l/km

"Sehingga, apabila ditanya "Apakah Motor Matic, Termasuk Motor Ramah Lingkungan?" Jawabannya YA jika dilihat dari standar uji emisi yang sudah dipastikan lolos dari standar Peraturan Indonesia. Serta motor matic yang memiliki konsumsi BBM yang irit, sehingga emisi yang dikeluarkan dari fungsi pembakaran mesinnya menjadi lebih rendah. Meski tidak dipungkiri motor dengan tenaga EV jauh lebih ramah lingkungan karena tidak menghasilkan emisi sama sekali."

Promo Spesial "Pekerjaan"

*Klik gambar untuk lihat detail

Aturan DP Pemohon "Rumah Sewa" & Pemohon Tunggal

*DP Wajib 15% Hingga 40%
Lihat Aturan ⚠︎

 Ambil Voucher 🏷️

 Khusus Artikel Web 

*Berlaku pada seluruh series

Pilihan Series Motor Honda yang Ramah Lingkungan

Untuk mengurangi dampak negatif dari kendaraan yang digunakan sehari–hari, menggunakan motor listrik dapat menjadi salah satu solusinya. Karena kendaraan motor listrik tidak menghasilkan emisi gas buang sedikit pun. Sebagai contoh, Honda telah menghadirkan berbagai pilihan motor listrik seperti CUV E, EM1 E, dan ICON E.

Selain itu, motor matic Honda 2025 yang telah memenuhi uji emisi sesuai peraturan terbaru dapat menjadi pilihan ideal untuk kendaraan harian yang ramah lingkungan selain motor listrik. Di segmen entry-level terdapat All New BeAT, sementara di kelas menengah ke atas tersedia PCX 160. Berikut daftar harga OTR motor matic Honda 2025:

*Harga OTR Jakata Tangerang Juli 2025
SeriesOTRDapatkan Informasi
CUV E 54,45–71,6 JutaChat via WA
EM1 E40–46,48 JutaChat via WA
ICON E28 JutaChat via WA
All New BeAT18,72–20,94 JutaChat via WA
PCX 16033,98–42,76 JutaChat via WA

Untuk melakukan pemesanan atau mengetahui informasi lebih lanjut motor matic Honda 2025 pada area lainnya  dapat menghubungi WhatsApp resmi KlikNSS berikut.

KutipanπŸ’‘

Kendaraan ramah lingkungan atau Go Green merupakan kendaraan yang dirancang untuk meminimalisir dampak negatif terhadap lingkungan. Dengan menggunakan motor listrik dapat menjadi salah satu solusinya. Sebagai contoh, Honda telah menghadirkan berbagai pilihan motor listrik seperti CUV E, EM1 E, dan ICON E.
*Geser untuk lihat penawaran lainnya

Tersebar di 27 Provinsi Indonesia

*Chat, Setujui Harga & Buat Janji ke Dealer

Cek Detail Kota

+1000 Unit/Th Terkirim, Terima Kasih!

*Pada Pembelian Motor Honda

Lihat Testimoni

Potongan Angsuran Hingga 9 Bulan

*Khusus Jakarta – Tangerang

Cek Promo

Klaim Promo DP Minim All New BeAT 2025

*Harga Tiap Wilayah Berbeda

Chat via WhatsApp

Beli 'Cash' Motor Honda Diskon +450 Ribu

*Terbaru 2025
Lebih Lengkap βŒ•

Harga Khusus Wilayah Bogor, Bekasi, Depok

Dengan DP 15-30% *Pasti ACC
Lihat Selengkapnya

Langganan Informasi & Promo KlikNSS

*Kami akan mengirimkan informasi & promo terbaru melalui WhatsApp & Email Anda, pastikan untuk diisi dengan benar

Cari Penghasilan Tambahan?

Klik pada tombol di bawah untuk lihat detail

Berkomisi 300 Ribu - 1,5 Juta

*Jadi agen pembiayaan motor Honda di NSC Finance

Tanya via WhatsAppInfo Lebih Lanjut

GarasiBaca

Artikel Mengenai Motor Honda, Spareparts & Financial Tips




Terdaftar dan diawasi oleh:

Β©2021 KlikNSS, supported by NSC FINANCE
product of PT NUSANTARA SAKTI